Megawati Tunjuk Said Abdullah sebagai PLT Ketua DPD PDIP Jatim
Jakarta – Ketua Umum Partai PDIP Megawati Soekarnoputri menunjuk Said Abdullah sebagai Pelaksana Tugas (PLT) Ketua DPD PDI Perjuangan Jawa Timur. Penunjukan tersebut dilakukan agar konsolidasi partai tidak terganggu menjelang…