Virgoun dan Rekan Wanitanya Ditangkap Polisi Terkait Narkoba
Jakarta – Musisi Virgoun dan rekan wanitanya, PA, ditangkap polisi terkait kasus dugaan penyalahgunaan narkoba. Keduanya terlihat diborgol saat dibawa keluar dari ruang pemeriksaan. Pantauan detikcom di Polres Jakarta Barat,…