Inilah Ulasan Sejumlah Media Asing Soal Penampilan Gibran di Debat Cawapres
MAJALAHBUSER.com – Gibran Rakabuming Raka mendapatkan sorotan terkait penampilannya di debat calon wakil presiden (cawapres) yang berlangsung di Jakartan Convention Center, Jumat (22/12/2023). Sorotan itu juga diulas oleh sejumlah media…
Ribuan Narapidana Dapat Remisi Khusus Natal, 99 Orang Langsung Bebas
Jakarta – Kementerian Hukum dan HAM memberikan remisi kepada para narapidana beragama Kristen dan Katolik di hari Natal tahun 2023. Belasan ribu narapidana pun mendapatkan Remisi Khusus (RK). Dari jumlah…
Israel Kuasai RS Indonesia di Gaza, Dijadikan Markas Militer IDF
Jakarta – Pasukan Israel menguasai dan menjadikan Rumah Sakit Indonesia di Gaza sebagai markas militer di tengah agresi mereka di Palestina. Kondisi itu terungkap dari Kepala Presidium organisasi relawan kemanusiaan…
Ini Langkah yang Perlu Dilakukan jika Uang Sudah Ditransfer ke Penipu
Jakarta – Uang yang sudah di transfer ke penipu dapat ditarik kembali. Kini, semakin banyak cara orang untuk menipu masyarakat untuk mendapatkan keuntungan. Penipu dapat memanipulasi korban agar menyerahkan uang…
KPU Kabupaten Kediri Gelar NoBar Film “Kejarlah Janji” Serentak di 26 Kecamatan
Kediri – majalahbuser.com, KPU Kabupaten Kediri menggelar Acara Nonton Bareng (NoBar) Film “Kejarlah Janji” produksi KPU. Sabtu (23/12) Acara yang digelar tepat pukul 20.00 WIB secara serentak di 26 Kecamatan…
Yusril Respons Dugaan Pelanggaran Etik KPU soal Pencalonan Gibran
Jakarta – Ketua Tim Pembela Paslon nomor urut 2 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka, Yusril Ihza Mahendra menyatakan tidak ada pelanggaran etik yang dilakukan Komisioner KPU ketika memproses pencalonan Gibran sebagai…
Natal 2023 Diwarnai Fenomena Cuaca Panas, Ini Penjelasan BMKG
MAJALAHBUSER.com – Natal di luar negeri seperti Eropa biasanya identik dengan salju dan musim dingin. Sementara di Indonesia, Natal di bulan Desember tahun-tahun sebelumnya telah masuk musim hujan. Tetapi fenomena…
Tungku Smelter PT ITSS Morowali Meledak, 13 Orang Tewas
Morowali – Polisi memastikan ada korban jiwa akibat ledakan tungku smelter milik PT Indonesia Tsingshan Stainless Steel (ITSS), Kabupaten Morowali, Sulawesi Tengah (Sulteng). Laporan terbaru menyebutkan sedikitnya ada 13 orang…
Operasi Lilin Semeru 2023, Pendeta Suwito Terima Kado Natal dari Mas Dhito
Kediri – majalahbuser.com, Awal pelaksanaan Operasi Lilin Semeru 2023, Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Kediri melakukan kegiatan kunjungan ke gereja. Dalam kegiatan itu, Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana didampingi…
Begini Analisis Direktur PPI soal Penampilan Cak Imin-Gibran-Mahfud di Debat Cawapres
Jakarta – Muhaimin Iskandar (Cak Imin), Gibran Rakabuming Raka, dan Mahfud Md telah melaksanakan debat cawapres malam ini. Di antara ketiganya, Gibran dinilai sebagai cawapres yang tampil prima dalam debat…









