Ulama Dunia Keluarkan 15 Poin Fatwa soal Konflik Israel-Palestina
MAJALAHBUSER.com – International Union of Muslim Scholars (IUMS) mengeluarkan fatwa jihad untuk melawan genosida Israel. Fatwa jihad tersebut dikeluarkan pada Jumat (4/4/2025), setelah Israel mengingkari gencatan senjata yang telah disepakati…