-
DPMPD Kabupaten Kediri Gelar penganugerahan Lomba Cipta Karya Teknologi Tepat Guna
Baca Selengkapnya: DPMPD Kabupaten Kediri Gelar penganugerahan Lomba Cipta Karya Teknologi Tepat GunaPemerintah Kabupaten Kediri melalui Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa ( DPMPD ) menggelar acara penyerahan dan penganugerahan Lomba Teknologi Tepat Guna ( TTG ) di Hotel De Pratnya (15/12).
-
Selamat Hari Kesetiakawanan Sosial Nasional 2022 : Kita Sama dan Satu untuk Kabupaten Kediri
Baca Selengkapnya: Selamat Hari Kesetiakawanan Sosial Nasional 2022 : Kita Sama dan Satu untuk Kabupaten KediriPemerintah Kabupaten Kediri melalui Dinas Sosial Kabupaten Kediri memperingati Hari Kesetiakawanan Sosial Nasional 2022 ( HKSN ) dengan mengadakan lomba menyanyi pada Rabu, (14/12) di Gedung Bhagawanta Bhari.
-
Lampui Target, Kantor Imigrasi Kediri Cetak PNBP 13,8 M
Baca Selengkapnya: Lampui Target, Kantor Imigrasi Kediri Cetak PNBP 13,8 MSelama tahun 2022 Kantor Imigrasi Kediri, Kanwil Kementerian Hukum dan HAM Jawa Timur hasilkan Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) sebesar 13,8 milyar. Penerimaan ini lampui target yang ditetapkan sebesar 6,8 milyar.
-
School JournaliZ Competition 2022: Mentradisikan Budaya Menulis, Membentuk Mindset Jurnalistik
Baca Selengkapnya: School JournaliZ Competition 2022: Mentradisikan Budaya Menulis, Membentuk Mindset JurnalistikPemerintah Kabupaten Kediri melalui Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Kabupaten Kediri bersama Jawa Pos Radar Kediri mengumumkan juara School JournaliZ Competition Tahun 2022, di Pagung Agrowisata Kediri
-
Mas Dhito Minta Tiap Gerai Pelayanan Publik Dipasang CCTV
Baca Selengkapnya: Mas Dhito Minta Tiap Gerai Pelayanan Publik Dipasang CCTVBupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana meminta semua gerai pelayanan publik di Pemerintah Kabupaten Kediri terpasang kamera close circuit television (CCTV) pada tahun 2023 mendatang.