-
Mulai Maret 2023 ASN dan PPPK Pemkab Kediri Wajib Kenakan Pakaian Khas
Baca Selengkapnya: Mulai Maret 2023 ASN dan PPPK Pemkab Kediri Wajib Kenakan Pakaian KhasKediri – majalahbuser.com, Pakaian khas Kabupaten Kediri mulai Bulan Maret 2023 ini wajib dikenakan oleh Aparatur Sipil Negara (ASN) dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di lingkungan Pemerintah Kabupaten Kediri. Hal ini tertuang dalam Surat Edaran Bupati Nomor OT.09_1/418.07/I/2023 tentang Peraturan Bupati Kediri Nomor 61 Tahun 2022 tentang Perubahan Atas Peraturan Bupati Kediri Nomor…
-
Tahun 2023 Semua Poktan di Kabupaten Kediri Ditargetkan Menerima Penyuluhan Pupuk Organik
Baca Selengkapnya: Tahun 2023 Semua Poktan di Kabupaten Kediri Ditargetkan Menerima Penyuluhan Pupuk OrganikKediri – majalahbuser.com, Mensukseskan program Desa Inovasi Tani Organik (DITO) yang dicanangkan Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana, Dinas Pertanian dan Perkebunan (Dispertabun) menargetkan pada 2023 semua kelompok tani (Poktan) di Kabupaten Kediri mendapatkan penyuluhan pupuk organik. Sejak dicanangkan program DITO pada 2021, pelatihan pembuatan pupuk organik terus dilakukan kepada petani. Hingga Bulan Februari 2023 ini…
-
Peringati Hari Gizi Nasional Ke-63, Tingkatkan Gizi pada Anak Bersama Cegah Stunting
Baca Selengkapnya: Peringati Hari Gizi Nasional Ke-63, Tingkatkan Gizi pada Anak Bersama Cegah StuntingKediri – majalahbuser.com, Pemerintah Kabupaten Kediri melalui paguyuban Satuan PAUD Sejenis (SPS) Taman Posyandu (TAPOS) Kecamatan Kandangan, TP-PKK Kabupaten Kediri, Pemerintah Kecamatan Kandangan dan Instansi terkait menggelar peringatan Hari Gizi Nasional ke-63 tahun 2023 di Lapangan Tambi Kecamatan Kandangan (28/2). Hadir dalam acara Kepala OPD terkait, TP-PKK Kabupaten Kediri, Forkopimcam Kecamatan Kandangan, SPS TAPOS, Himpunan…
-
Dua Tahun Jadi Bupati, Mas Dhito Dinilai Berhasil Majukan Kebudayaan Kediri
Baca Selengkapnya: Dua Tahun Jadi Bupati, Mas Dhito Dinilai Berhasil Majukan Kebudayaan KediriKediri – majalahbuser.com, Selama menjabat dua tahun, Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana dinilai berhasil membuka lebar kran seni dan budaya Kabupaten Kediri. Tak sekadar membuka kran, aliran Budaya dan seni dewasa ini juga dinilai mengalir deras dengan berbagai terobosan baru yang dilakukan oleh bupati muda yang sering disapa Mas Dhito itu. Paling baru, Mas Dhito…
-
Sinergi Bangun Kediri Sehat, Dinkes Kabupaten Kediri Buka Pelayanan Kesehatan Gratis
Baca Selengkapnya: Sinergi Bangun Kediri Sehat, Dinkes Kabupaten Kediri Buka Pelayanan Kesehatan GratisKediri – majalahbuser.com, Dalam rangka memperingati Hari Jadi Kabupaten Kediri ke-1219 yang jatuh pada 25 Maret mendatang, Dinas Kesehatan menggandeng RS dan organisasi profesi menggelar bakti sosial pengobatan gratis dan vaksinasi gratis. Pelayanan kesehatan gratis ini dilaksanakan bergiliran di 4 titik yaitu Desa Sugihwaras Kecamatan Ngancar, Desa Sekoto Kecamatan Badas, Pustu Selang Kecamatan Tarokan dan…