Daerah

  • Pelihara Ikan Aligator Sudah 18 tahun, Kakek di Malang Dipenjara

    Malang – Piyono, kakek berusia 61 tahun asal Kota Malang divonis 6 bulan karena memelihara ikan aligator gar. Tangisan Piyono pecah saat vonis dibacakan di Pengadilan Negeri Malang Kelas IA Kota Malang pada Senin (9/9/2024). Tak hanya Piyono, anggota keluarga dari kakek dengan tiga cucu yang datang ke Ruang Sidang Garuda juga tak kuasa menahan…

    Baca Selengkapnya: Pelihara Ikan Aligator Sudah 18 tahun, Kakek di Malang Dipenjara
  • KPU Kabupaten Kediri Gelar Rakor Persiapan Kirab Maskot Pilkada

    Kediri – majalahbuser.com, KPU Kabupaten Kediri menggelar Rapat Koordinasi Persiapan Pelaksanaan Kirab Maskot Pilkada Serentak tahun 2024. Senin (9/9) Digelar di Tempat Bercakap Kopi acara dimulai tepat pukul 15.00 WIB. Dihadiri oleh Ketua KPU Kabupaten Kediri beserta Angggota dan mengundang Ketua PPK dan PIC SDM Parmas se-Kabupaten Kediri. Ketua KPU Kabupaten Kediri, Nanang Qosim, dalam…

    Baca Selengkapnya: KPU Kabupaten Kediri Gelar Rakor Persiapan Kirab Maskot Pilkada
  • Peta Pilgub Jatim 2024 Versi ARCI

    Surabaya – Accurate Research and Consuliting Indonesia (ARCI) membeberkan peta Pilgub Jawa Timur 2024. Siapakah yang paling unggul di antara tiga bakal pasangan calon? Ternyata, petahana Khofifah Indar Parawansa-Emil Elestianto Dardak diprediksi akan unggul di semua kelompok wilayah Jawa Timur mulai dari Arek, Tapal Kuda, Mataraman, dan Madura. Direktur ARCI Baihaki Sirajt mengatakan, petahana punya…

    Baca Selengkapnya: Peta Pilgub Jatim 2024 Versi ARCI

Tentang Kami | Pedoman Media Ciber | Disclaimer