-
Pemkab Kediri Apresiasi Kenaikan Tingkat Partisipasi Masyarakat Pada Pilkada 2024
Baca Selengkapnya: Pemkab Kediri Apresiasi Kenaikan Tingkat Partisipasi Masyarakat Pada Pilkada 2024Kediri – majalahbuser.com, Pemerintah Kabupaten Kediri mengapresiasi adanya trend kenaikan tingkat partisipasi masyarakat dalam memberikan hak suaranya di Pilkada serentak 2024. Kenaikan itu terlihat dari hasil rekapitulasi perhitungan suara yang digelar Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kediri di Convention Hall, SLG, Selasa (3/12/2024). Ketua KPU Kabupaten Kediri Nanang Qosim menyebut rapat pleno terbuka rekapitulasi perhitungan…
-
Pleno KPU Kabupaten Kediri: Deny-Mudawamah 376.770, Dhito-Dewi 489.900 suara
Baca Selengkapnya: Pleno KPU Kabupaten Kediri: Deny-Mudawamah 376.770, Dhito-Dewi 489.900 suaraKediri – majalahbuser.com, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kediri menggelar Rapat Pleno Terbuka untuk rekapitulasi penghitungan suara Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Timur serta Bupati dan Wakil Bupati Kediri tahun 2024 di Convention Hall Simpang Lima Gumul (SLG), Kabupaten Kediri. Selasa (3/12/2024). Tahapan penting dalam proses pemilihan kepala daerah (pilkada) ini dihadiri seluruh jajaran…
-
Menang di Quick Count, Mas Dhito Bakal Rangkul Pendukung Deny
Baca Selengkapnya: Menang di Quick Count, Mas Dhito Bakal Rangkul Pendukung DenyKediri – majalahbuser.com, Proses pemungutan suara Pilkada Kabupaten Kediri 2024 telah berlangsung. Berdasarkan hasil penghitungan cepat (Quick Count), pasangan Hanindhito Himawan Pramana-Dewi Mariya Ulfa memperoleh 56,94 persen suara, sedangkan pasangan Deny Widyanarko-Mudawamah mendapatkan 43,06 persen. Menanggapi adanya sekitar 43,06 persen masyarakat yang tidak memilihnya tersebut, Hanindhito Himawan Pramana yang akrab disapa Mas Dhito menyebut akan…